Mengelola reaksi dalam menghadapi tuntutan sosial


  1. Model Obstruktif (Obstructive response)

Respon terhadap tuntutan masyarakat dimana organisasi menolak tanggung jawab, menolak keabsahan dari bukti-bukti pelanggaran dan memunculkan upaya untuk merintangi penyelidikan

  1. Model Defensif (defensive response)

Bentuk respon terhadap tuntutan masyarakat, dimana perusahaan mengakui sejumlah kesalahan yang berkaitan dengan keterlanjuran atau kelalaian tetapi tidak bertindak obstruktif.

  1. Model Akomodatif (accommodative response)

Bentuk respon terhadap masyarakat dimana perusahaan melaksanakan atau memberi tanggung jawab sosial atas tindakan-tindakannya, selaras dengan kepentingan publik.

4.  Model Proaktif (Proactive response)

Respon terhadap permintaan sosial dimana organisasi berada, melalui upaya mempelajari tanggung jawabnya kepada masyarakat dan melakukan tindakan-tindakan yang diperlukan tanpa tekanan dari mereka.


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *